POLITIK HUMANISME
Telaah Kritis Eksistensi Kontestasi Politik di Indonesia
Penulis: : Syokron Jazil, S.H.
ISBN : 978-623-5880-23-5
Penyunting : Yoga Yolanda, M.Pd.
Desain Sampul : Dimas Y. A.
Layout : Inayatur Rizqiyah
Ukuran : 14 x 20 mm
Jumlah Halaman : + Halaman
Penerbit : Nanopedia
Cetakan Pertama, November 2022
Redaksi:
Perum GPBN, Cluster Valencia A-28
Jember, Jawa Timur
Harga: Rp60.000,00
Pesan buku melalui:
Ig: penerbitnanopedia
Fb: Penerbit Nanopedia
Sutron: penerbitnano@gmail.com
Website: www.penerbitnanopedia.com
SINOPSIS:
Politik humanisme hadir sebagai bahan bacaan yang sifatnya kritis dan transformatif. Kajian di dalamnya fenomenal, cocok dikaji dan dipelajari bagi para insan akademis, praktisi dan politikus. Narasi-narasi di dalamnya dikemas dengan alur yang sistematsis dan komprehensif.
Istilah humanisme mengandung beberapa arti yang sangat penting, terlebih bisa dimaknai dengan kemanusian. Secara sederhana humanisme merupakan suatu pemahaman yang menempatkan manusia sebagai objek dari realitas. Dalam hal ini eksistensi kontestasi politik di Indonesia harus mematuhi dan kembali pada regulasi, konstitusi dan value humanisme.
Indonesia memiliki sistem demokrasi konstitusional dapat menjadi acuan dalam berkehidupan dan berbangsa bagi seluruh rakyat Indonesia, sehingga Politik dapat dimaknai sebagai sebuah cara. Politik juga dapat dimaknai sebagai penggerak sistem, alat legitimasi sebuah peraturan, dapat diartikan sebagai alat untuk menjalankan sistem organanisasi negara di dalam sektor pemerintahan.
Implementasi kontestasi per-politikan di Indonesia cendrung menggunakan money politic. Sehingga buku ini hadir untuk membuka cakrawala berpikir dengan mengaktualisasikan value politik humanisme. Substansi yang terkandung di dalamnya meliputi tiga mata rantai filsafat, yaitu ontologi, epistimologi dan aksiologi yang tergambar secara sistematis dan komprehensif.
0 Komentar