JINGGA KARANTINA


Penulis: Robiatul Adawiyah, Muhimmatul Aliyah,  Nurul Qodriyah Rochmawati,
Amilatul Khoiriyah, Tsabila Putri Farahmida, & Nurlikha Mardika Sari

Editor: Siwi Tri Purnani, M.Pd.

Desain Sampul & Tata Letak: Yoga Yolanda, M.Pd.

ISBN: 978-623-94206-5-9

Jumlah Halaman: iv + 157

Dimensi: 14,8 cm x 21 cm

Harga: Rp72.000,00

Pesan melalui: penerbitnano@gmail.com (bit.ly/WA-NANO)


            Buku yang berjudul “Jingga Karantina” adalah kumpulan dari cerita yang dibuat dari tiap tiap penulis yang berkontribusi dalam pembuatan buku ini. Mulai dari cerita tentang persoalan cinta, keluarga, sahabat digabung menjadi satu dalam buku ini. Dengan adanya Antologi Cerpen ini   kita tahu  bagaimana  suatu   proses  dan  berjuangan seorang penulis menulis ceritanya dengan mencari berbagai inspirasi.

Menulislah,
Carilah banyak inspirasi
Agar kelak bisa mendapatkan yang terbaik
Dan berguna dan bermanfaat untuk banyak orang
Salam Literasi!!!

Posting Komentar

0 Komentar